Mengkonsumsi pangan organik utamanya sayuran merupakan pilihan bijak untuk hidangan keluarga sehat ,sebab sayuran atau pangan organik tidak memakai bahan -bahan kimia yang bisa merusak kesehatan serta merusak lingkungan.
Apalagi belanja sayuran langsung di kebun selain segar,disisi lain mampu menjadi kesenagan tersendiri sebagai terapi jiwa.....
Belanja hasil para petani merupakan penghargaan kepada jerih payah para petani yang selalu menyediakan pangan bagi bangsa ini.
#Rahmat Adinata,Waingapu Maret-2014
Tidak ada komentar:
Posting Komentar